Posts

Showing posts from January, 2012

Macam-macam Batuan

Image
Mengenal Struktur Bumi Secara keseluruhan, bumi terbagi menjadi empat aspek yaitu; •Atmosphere (udara), •Hydrosphere (air), •Lithosphere (batuan solid) dan •Biosphere (kehidupan organik). Disini hanya akan menjabarkan sedikit tentang lithosphere saja, karena berhubungan dengan batuan. Dalam firman-Nya Sesungguhnya dalam penciptaan langit dan bumi,dan silih bergantinya malam dan siang terdapat tanda-tanda bagi orang yang berakal. Yaitu orang-orang yang mengingat Allah sambil berdiri, duduk, dalam keadaan berbaring dan mereka memikirkan penciptaan langit dan bumi (seraya berkata): “Ya Tuhan kami, tiadalah Engkau menciptakan semua ini dengan sia-sia. Maha Suci Engkau, maka peliharalah kami dari siksa neraka. (Q.S.3.Ali ‘Imran :190-191).